Jika Anda melihat tanda "BETA" () di Busuu, itu adalah versi awal dari fitur baru yang belum dirilis yang saat ini sedang kami uji dengan sekelompok kecil pemelajar.
Program beta Busuu memungkinkan kami mengumpulkan umpan balik berharga dari pemelajar sehingga kami dapat membuat perbaikan sebelum merilisnya sepenuhnya.
Kami senang menerima umpan balik Anda saat menguji fitur beta ini, yang masih dalam tahap pengembangan. Jadi silakan beri tahu kami pendapat Anda dengan mengirimkan email ke: team@busuu.com. Jika Anda menemukan bug atau masalah, beritahu kami juga agar kami dapat memperbaikinya.